Document Type

Conference Item

Publication Date

9-6-2014

Abstract

Kemajuan negara Malaysia cukup mengagumkan selama dua puluh tahun ini. Dalam hal ekonomi berbagai indikatornya menunjukkan hal positif seperti pendapatan perkapitanya telah mencapai US$ 10.000 pada tahun 2012, yang 2,5 kali lipat Indonesia; angka kemiskinan 3% dan pertumbuhan ekonominya di atas 4% (Anonym, 2014). Dua buah ’landmark’-nya yaitu menara kembar petronas dan ibukota administratif putrajaya menjadi objek wisatawan dan kebanggan negara. Terlebih karena Malaysia negara Islam, ini sekaligus menjadi contoh modernitas negara muslim.

Keywords

Sains, Pengajaran Sains-Malaysia

Divisions

arts

Event Title

Seminar Nasional Sains dan Pendidikan Sains 2014, At IAIN Syekh Nurjati, Cirebon, Indonesia

Event Location

IAIN Syekh Nurjati, Cirebon, Indonesia

Event Dates

6 September 2014

Event Type

conference

Share

COinS